
Tersedia banyak addons atau extension yang bisa melakukannya, bahkan bisa juga dengan cara Membuat Screenshot Tanpa Aplikasi, baca artikelnya di SINI.
Namun Fireshot lebih direkomendasikan. Karena fiture yang ditawarkan lebih lengkap:
- Hasil capture bisa disimpan dalam berbagai jenis file. Seperti PNG JPG GIF BMP dan PDF.
- Kita bisa langsung Print hasil capture atau mengirim melalui email.
- Langsung mengupload hasilnya ke Twitter, Facebook, Flickr, Picasa, Easycapture,dan imageshacks.
- Tersedia banyak tool untuk mengcustom mengedit hasil capture. Seperti memberi tanda, text, crop, resize ukuran gambar, bahkan bisa menggabungkan 2 gambar atau lebih.
1. Firefox : Silahkan instal addons-nya di SINI
2. Chrome : Silahkan instal extension-nya di SINI
Cara menggunakan:
1. Buka web page yang diinginkan
2. Klik kanan pada halaman web tersebut
3. Cari Fireshot, ada 3 pilihan:
- Capture Visible Area: meng-capture web page yg terlihat saja
- Capture Selected Area: meng-capture web page yg terlihat dan diseleksi
- Capture Entire Page: meng-capture satu halaman web penuh
5. Selanjutnya edit gambar dengan tool yang tersedia jika diperlukan
comments